
4. Ini dia tahapan yang paling krusial dari keseluruhan proses instalasi PS2 di PC, yaitu pemilihan BIOS file pada PCSX2.
Catatan: Kamu dapat mencari berbagai BIOS di internet secara gratis, atau dengan mengambil BIOS langsung dari PS2-mu, GenK.
Step-by-Step Cara Download dan Menggunakan BIOS di PCSX2
1. Untuk mendapatkan BIOS PCSX2, tinggal ketik aja ‘BIOS’ di kolom pencarian Google atau lewat halaman seperti gambar di bawah.

(sumber: visihow.com)
2. Setelah selesai mengunduh BIOS emulator PCSX2 yang kamu mau, copy dan pindahkan file ZIP ke folder direktori berikut: C:\Users\[User Name]\Documents\PCSX2\BIOS

(sumber: visihow.com)
3. Next, extract file ZIP yang baru saja kamu copy ke direktori di atas, lalu berbagai folder seperti gambar di bawah akan muncul, GenK.

(sumber: visihow.com)
4. Untuk mengaktifkan BIOS, kamu perlu memindahkan konten salah satu folder (biasanya berupa file BIN) ke direktori root BIOS.

(sumber: visihow.com)
Cek harga Stick Game PC di Bukalapak